Recent Posts

src="http://i.imgur.com/LA9Lg.gif" alt='create your own banner at mybannermaker.com!' border=0 />
Copy this code to your website to display this banner!
SELAMAT DATANG DI PERSIB BANDUNG 1933, MENGULAS BERITA HANGAT, TERSAJI DALAM SITUS PERSIB BLOGSPOT, No. 1 DI INDONESIA !!! PLEASE ENJOY...!!!

Raffi: Jejen Sudah Seserebetan


TRIBUN - Dokter tim Persib Bandung, dr Raffi Ghani menuturkan, agar bisa segera pulih dari cedera punggungnya, Eka Ramdani harus menjalani terapi. "Mudah-mudahan tidak apa-apa. Sehingga Eka bisa main melawan Persiwa (Wamena)," kata Raffi di Stadion Siliwangi, Senin (21/3) sore.
Ia menambahkan, cedera kaki kanan yang diderit Eka beberapa hari lalu kini sudah pulih. "Tinggal menghilangkan traumanya saja. Secara medis sudah pulih," ucapnya.
Mengenai kondisi bek tengah M Agung Pribadi yang saat melawan Persija tak bisa turun selama 90 menit, menurut Raffi memar di kaki bek muda ini sudah hilang. "Sebelumnya memang dia ada memar karena kena pul sepatu Greg (Nwokolo). Tapi sekarang sudah sembuh," tambahnya.
Sementara soal cedera di kaki pemain sayap Persib Jejen Zaenal Abidin, Raffi berharap Jejen tak perlu menjalani operasi. "Nanti akan di-MRI (magnetic resonance imaging) lagi. Tapi mudah-mudahan tak perlu operasi," katanya.
Di beberapa sesi latihan, Jejen sudah berlatih seperti biasa. Contohnya saja saat latihan Senin sore di Siliwangi. Ia sudah bisa berlari seperti biasa dan melakukan umpan silang. "Kalau dilihat sudah biasa. Larinya saja sudah seserebetan," ucapnya.

0 komentar:

Posting Komentar

Pertandingan Sebelumnya : PERSIB 3-0 Bontang FC, Pertandingan Selanjutnya : PERSIB Vs PSPS,18 april 2011, 15.30 WIB, Live @antv "Jangan Lupa, Do'a-kan juga !!! supaya MENANG....

Sponsored !